Assalamu alaikum salam sejahterah selalu,, Hal yang kecil adalah jalan menuju ke hal yang besar tapi terkadang kita melakukan hal yang besar tanpa melewati hal yang kecil itulah yang saya alami saat mempelajari blog dengan rasa penasaran mempelajari hal- hal yang besar tanpa melihat hal- hal yang kecil (bolak- balik terus ;) ) dan akhirnya berdampak negatif saat menuemukan masalah karena tidak mempunyai dasar ilmu yang kuat di akibatkan rasa penasaran pengen tau sesuatu yang besar.. (admin payah) whehe :-o
Mungkin kini saatnya saya mengulas kembali hal- hal yang saya tinggalkan meskipun hal yang besar itu tidak tercapai,, sesuai judul di atas tentang
Tips Membedakan Bahasa Blogger Dasbor Dengan Blog Blogspot yang memang sangatlah sederhana namun terlupakan, hal ini terkadang membuat saya heran ketika mengunjungi blog orang lain yang memiliki
Bahasa yang berbeda dengan blog saya akhirnya saya kembali menoleh dan mempelajari apa yang saya lewatkan.. whehe ;( Mungkin ada yang bilang kenapa sih blog ini hanya menyediakan
Tips sederhana yang pastinya jawabannya ada pada ilmu yang saya miliki dan sebelumnya saya sempat membahas
Tips Sederhana | Cara Melihat Meta Deskripsi Blog Orang Lain sekarang kita membahas seputar
Tips Membedakan Bahasa Blogger Dasbor Dengan Blog Blogspot dan mungkin ada yang bingung dengan judul di atas.. oke langsung saja:
1. Login keblogger dan pada bagian dasbor ada pilih bahasa seperti ini
misalnya kita pilih yang Bahasa Indonesia
kalau sudah kita melangkah keselanjutnya
2. Pada halaman Dasbor klik setelan/pengaturan lalu pilih Format > nah pada bagian Format pilih Bahasa kemudia silahkan pilih bahasa sesuka hati contoh kita pilih Bahasa Ingris
Setelah dipilih jangan lupa di save/simpan
3. Untuk melihat perbedaannya silahkan kunjung keblog sobat.
apa yang terjadi blog anda sudah berubah bahasanya seperti pada tanggal, komentar, jam, dan lain lain
wassalam
Title : Tips Membedakan Bahasa Blogger Dasbor Dengan Blog Blogspot
Description : Assalamu alaikum salam sejahterah selalu,, Hal yang kecil adalah jalan menuju ke hal yang besar tapi terkadang kita melakukan hal yang besar...